Skip to main content

Rok panjang untuk si kecil

Assalamu'alaikum

Semua orang pasti bisa bikin rok panjang buat gadis cilik yang pinggangnya cuma pake elastic ban alias karet. Biar lebih mudah, kita bisa manfaatkan baju lama kita yang masih bagus tapi sudah sempit misalnya.
Kebetulan saya ada daster cantik hadiah dari adik, yang tak mungkin dipakai lg. Karena suka dan berharap kurus, akhirnya baju itu tertimbun dalam lemari baju sekian lama. Mumpung keponakan kecil saya pakai baju yang panjang2, insya Allah rok ini akan menjadi miliknya. Miss you caca!


potong jadi 2, ambil elastic ban dan ukur pinggang si kecil

setrika untuk bagian karet dipinggang dan jahit sekeliling hingga menyisakan tempat memasukkan elasticnya

masukkan elastic ban, jahit ujungnya jadi satu dengan zigzag, jahit tempat memasukkan elastic tadi dan siap!
Lagi mikir, bagian atas mau dibuat apa ya?  (^-^)"


Comments

Popular posts from this blog

Suitcase cover bikinan sendiri

Assalamu'alaikum Ceritanya pas aku mau pulang kampung berdua saja dengan ponakanku caca, balik ke jakarta, setelah caca selesai berlibur di malaysia . Karena kami  bawa koper bagasi sampai 2 buah, jadi perlu cover nya. Soalnya nge' wrap ' koper  dibandara makin lama makin mahal. Mau beli cover  yang ' fancy '2 itu juga rasanya gak worthed sama harganya, karena klo udah tersangkut ya sobek juga. Pengalaman ku ada 2 kali beli, kedua2nya sobek juga. Yah, namanya juga koper penumpang, di lempar2 dari kargo pesawat. 😅 . Kemudian  aku search untuk cara bikin sarung nya sendiri. Dan aku paling suka nyari tutorial di yt. Ternyata video yang diy untuk suitcase cover tidak banyak . Akhirnya ketemu satu channel   yang berbahasa latin. Tetapi karena materialnya  cuma berbahan jersey atau baju kaos, tanpa paham bahasa pun bisa diikuti langkahnya. Langsung saya 'eksekusi' deh. Segera aku cari2 kaos yang sudah tidak dipakai. Super mudah loh, alhamdulillah... ?...

Lap tangan/ lap dapur dari handuk bekas

Assalamu'alaikum... Kalau lagi jalan2 lalu tergoda lap tangan yang cantik dan murah, jangan langsung dibeli... 😁 Lebih baik bikin sendiri. Kalau dirumah ada handuk yang tak dipakai lagi, karena sobek atau dah bosan, lebih baik dimanfaatkan. Cuma ditambah kain perca dan sedikit pita. Di jamin lebih murah dan yang penting ada rasa puas, karena hasil buatan sendiri.Tapi mohon maaf, saya bikinnya cara 'koboy', tak pakai ukuran . Mulai dengan bismillah... Yang diperlukan: Handuk yg sdh dipotong, kain setengah lingkaran x2. sepotong pita, dan pengeras kain jika perlu Langkah2nya: 1. Gunting kain setengah lingkaran 2 buah, boleh pakai pengeras kain 2. Siapkan pita, lipat 2, sematkan jarum spy tak bergeser 3. Letakkan di tengah2 bagian atas kain bagian luar dgn lipatan disebelah dalam 4. Timpa dengan kain yg satu lagi, dgn bagian luar disebelah dalam, semat sekelilingnya 5. Jahit sekeliling setengah lingkaran 6. Gunting2 bagian pinggir, (jangan terguntin...

Keranjang sepeda dari kain

Assalamu'alaikum... Edisi mengurangi tumpukan kain sisa lagi... Akhirnya setelah bertahun, keinginan membuat keranjang sepeda dari kain untuk anak2 terwujud jua. Sayangnya cuma abang Daffa yang masih bersepeda. Dan abang tentu saja tidak mau pakai keranjang di sepedanya😁. Alhamdulillah bunda punya ponakan cilik yang perempuan, yang lagi suka2nya main sepeda di halaman belakang rumahnya.  Jadi bunda itu dulu suka banget bloghopping, demi mencari tutorial simple sewing. Ketemulah beberapa diy blog yang  membuat keranjang sepeda dari kain. Hanya saja bunda menunda untuk "mengeksekusi" nya. Hari berganti, bulan dan tahun pun terus bertukar. Setelah tinggal di Jakarta lagi, lihat ponakan main sepeda, jadi pengen buatin . Bunda pun balik mencari cara membuatnya di internet. Alhamdulillaah ketemu. Bahkan bunda ketemu beberapa tutorial dengan desain yang berbeda. Tapi ini yang paling simpel.  Membuatnya cukup mudah, apalagi yang ada mesin jahit. Bunda hanya share beberap...